Deskripsi Event
Candi Lumbung merupakan Candi Buddha yang dibangung sekitar abad ke 8 oleh Dinasti Mataram. Terdiri atas satu Candi Induk yang dikelilingi oleh 16 Candi kecil yang masih terjaga kondisinya serta terletak bersebelahan dengan Candi Bubrah.